Pengenalan tentang cream temulawak

Dijaman ini beberapa kosmetik yang berkhasiat untuk merawat muka mempunyai banyak berbagai jenis ataupun merknya, dari beberapa tersebut salah satunya ialah cream temulawak. Cream asli temulawak merupakan sebuah produk kosmetik untuk wanita yang dipakai untuk kukit wajah, cream asli temulawak sendiri terdapat 2 jenis dalam 1 paketnya, yaitu cream malam dan cream siang. Perbedaan mendasar antara cream siang dan cream malam yaitu dapat dirasakan dari reaksinya pada saat kita gunakan. Pada cream asli temulawak siang jika dipakai bisa terlihat layaknya mirip mengguanakan bedak apabila terlalu banyak memakainya, dan nanti dari pemakaian cream siang ini akan ada rasa berkeringat dikulit wajah.

day cream temulawak roro mendut


Sedangkan untuk cream asli temulawak malam jika dipakai pada wajah akan terasa lembab serta ada rasa sedikit perih dan gatal, akan tetapi reaksi seperti itu tidaklah  menjadi masalah dan juga tidak menimbulkan efek samping yang buruk, justru rekasi seperti itu merupakan pertanda dari cream asli temulawak tersebut manfaatnya meresap.

Cream asli dari temulawak memiliki berbagai macam merk, seperti merk V natural, Widya, Ayuku, the face, serta pasir padi, roro mendut. Semua merk cream asli temulawak tersebut aman dipakai serta tidak membahayakan,  karena semunya sudah memiliki ijin edar dari BPOM RI. Dan jika anda berkeinginan membeli cream asli temulawak maka anda perlu tahu harga yang sebenarnya, harga cream temulawak dibandrol dengan harga sekitar Rp 60.000 rupiah. Maka dari itu apabila anda menjumpai cream asli dari temulawak dengan merk apa saja yang harganya terlalu murah maka anda perlulah berhati hati dan maspada, akan lebih baik jika anda mencari yang lain dengan harga jual yang sewajarnya.

Manfaat cream asli temulawak untuk perawatan kulit


Cream temulawak dibuat dari bahan alami yaitu dari akar rimpang tanaman temulawak, tanaman ini merupakan tanaman fitofarmaka, tanaman Fitofarmaka sendiri merupakan tanaman yang manfaat dan keamanannya untuk dijadikan bahan pembutan obat herbal alami sudah mendapatkan ijin dari BPOM.

Bukan hanya sebatas untuk pembuatan obat herbal ataupun kosmetik kecantikan saja, ternyata temulawak juga mempunyai manfaat lain untuk kesehatan tubuh. Diantaranya adalah untuk memelihara fungsi hati, melancarkan pencernaan, serta mengurangi radang sendi dan masih banyak lagi manfaat lainnya.

Semua manfaat dari temulawak tersebut tak lepas dari beberapa kandungan yang dimilikinya, kandungan dari temulawak yang terkenal ialah vitamin E serta minyak Atsiri. Kedua kandungan inilah yang berguna untuk masalah kesehatan kulit, maka dari itulah banyak berbagai merk kosmetik perawatan kulit yang menggunakan temulawak untuk bahannya. Salah satu contoh kosmetik yang terkenal dan khasiatnya sudah terbukti adalah cream asli temulawak. Contohnya adalah cream temulawak anti acne roro mendut, cream ini sudah laris manis dipasaran dan banyak para penggunanya memberikan sebuah cerita atau testimoni akan khasiat dari cream temulawak tersebut.

Berikut ini beberapa manfaat yang bisa anda dapatkan jika anda menggunakan cream temulawak siang dan cream malam secara rutin.

Membantu menghilangkan komedo serta jerawat
Membantu mengecilkan pori pori pada kulit wajah
Mengencangkan kulit wajah
Memutihkan serta mencerahkan kulit wajah
Memudarkan flek hitam pada wajah
Mencegah tanda tanda penuaan dini seperti kulit keriput dan lainya

Demikian sedikit ulasan singkat dan padat mengenai cream temulawak beserta manfaatnya, manfaat-manfaat cream temulawak tersebut diatas dapat kita dapatkan apabila kita memakainya secara teratur dan rutin. Karena cream asli temulawak terbuat dari bahan dasar alami sehingga hasilnya tidak bisa instant layaknya cream wajah yang terbuat dari bahan kimia.

Komentar

Postingan Populer